Posts

Cara Berhemat Ala Mahasiswa Kos-Kosan

Image
Assalamualaikum wr. wb Cara Berhemat Ala Mahasiswa Kos-Kosan-bagi mahasiswa yang sednag ngekos pasti ngalamin hal tersebut, Nah kali ini aku bakal bagi tips berhemat ala mahasiswa yg bisa kalian coba ya. Disclaimer: yang aku tulis ini berdasarkan pengalaman pribadi dan beberapa orang terdekat ya, jadi mungkin tidak bisa diterapkan untuk semua orang, tapi semoga bisa di jadikan insprirasi. Dulu, aku sendiri kuliah di kota Malang, ngekos dengan jarak lumayan dari kampus, yg mana harus naik motor, kenapa pilih yg agak jauh dari kampus? Karena aku suka ketenangan sih, kalau kos dekan kampus kadang agak sumpek, walaupun memang gampanh cari makan dan fotocopian untuk nugas hehe. Jadi, sebagai mahasiswa kosan, berikut ini beberapa hal yg aku lakuin untuk berhemat :  1. Punya printer sendiri Yup. Untuk mahasiswa dengan banyak laporan tugas yg tiap minggu bisa menghabiskan banyak kertas, aku saranin kalian punya printer sendiri. Gak perlu beli baru, bisa beli printer second yg bi

Penting gak sih Dana Darurat dan Bagaimana Mengumpulkannya?

Image
credit : Financialku.com Assalamualaikum teman-temen. Penting gak sih Dana Darurat dan Bagaimana Mengumpulkannya? - Mungkin bagi kebanyakan orang di Orang di Indonesia masih banyak yg belum tau tentang Dana Darurat, padahal dana darurat ini termasuk hal paling dasar yg harus di penuhi dan dipersiapkan semua orang loh. Kali ini yuk kita bahas sedikit tentang dana darurat terutama untuk anak-anak muda. Apa sih dana darurat itu? Banyak sekali definisi dana darurat, tapi pada intinya dana darurat adalah dana yg memang di persiapkan untuk mengatasi masalah-masalah tak terduga yg pasti akan butuh biaya di waktu yang akan datang. Misalnya seperti masa pandemi corona begini, banyak pekerja yg pemasukannya berkurang karena di potong sekian persen, bahkan ada yg terkena PHK. Bagi yg berbisnis, omzetnya pasti akan berkurang. Atau contoh yg tidak begitu ekstrim, misalnya laptop dan motor kamu rusak, sedangkan keduanya sangat dibutuhkan untuk menunjang pekerjaan kamu setiap hari. Kala

Cara atur duit Ala Mahasiswa

Image
Hallo, Assalamualaikum semuanya. Terutama kalian para mahasiswa yang pasti selalu kebingungan ngatur duit di akhir bulan. Hehe Sebagian mahasiswa, apalagi mahasiswa baru, pasti kalian banyak yg kaget dengan segala perubahan dan penyesuaian hidup, yg awalnya hidup nyaman dengan orang tua, mau beli ini itu tinggal minta atau nabung dengan uang jajan (trus ke sekolah bawa bekal makan dari rumah), kemudian sekarang tiba-tiba uang bulanan di jatah untuk hidup sebulan harus cukup. Udah termasuk buat makan, bayar kos, uang jajan, uang foto copy tugas, bayar iuran organisasi, beli buku dan semuanya yg kalau dipikir kayaknya kok gabakal cukup. Di akhir bulan sering banget seret, gapunya dana kalau tiba-tiba harus bayar iuran yg urgent. (Pasti sering di alamin kebanyakan mahasiswa kan ini huhu... Kecuali uang bulanan kalian banyak banget sampai tumpeh-tumpeh 😅). Ada juga tipikal mahasiswa lama yg tiap bulan ngerasain ini tapi kok ga kapok-kapok, bingung terus tiap akhir bulan heh

Ilmu dan Teknologi Pangan

Image
Assalamualaikum wr wb Pada tahun 2014. Tahun saya masuk Jurusan Ilmu dan Teknologi Pangan dan pernah bikin tulisan di blog ini tentang jurusan tersebut. sekarang, 5 tahun berlalu, saya sudah lulus tahun lalu. ternyata masih banyak sekali yang bertanya tentang jurusan ITP yang ada di UB ya, dan kadang memang saya jarang buka FB untuk menjawab beberapa pertanyaan. jadi tulisan kali ini saya sekali lagi akan menulis tentang jurusan ITP yang ada di UB ya Enjoy :) Salah satu jurusan yang ada di Universitas Brawijaya adalah ITP (Ilmu dan Teknologi Pangan). jurusan ini berada di naungan Fakultas Teknologi Pertanian (FTP) (bukan Fakultas Pertanian loh hehe). FTP UB sekarang menaungi 3 Jurusan, yaitu : Teknologi Hasil Pertanian, Teknologi Industri Pertanian dan Keteknikan Pertanian. loh terus ITP masuk mana ya?  ITP sendiri merupakan salah satu Prodi dibawah jurusan Teknologi Hasil Pertanian (THP), selain ITP prodi yang berada dibawah THP adalah Bioteknologi Industri (Ke

Perjalanan

Image
Sabtu Dini Hari, 23 Februari 2019 Ada cerita yang harus dilupakan,, Ada cerita yang harus diciptakan, Orang datang dan pergi, Kenangan terhenti "kita akan baik-baik saja" tidak, kita akan berantakan "kita akan segera melaluinya" tidak,kita akan memakan waktu yang lama Ada cerita yang harus dikubur Ada cerita yang harus digali Semoga kita baik-baik saja Bromo. Seruni Point, Bromo (Ig: arfristy) Taman Nasional Bromo Tengger Semeru  adalah  taman nasional  yang berada di  Jawa Timur ,  Indonesia , yang secara administratif terletak di wilayah Kabupaten Pasuruan ,  Kabupaten Malang ,  Kabupaten Lumajang  dan  Kabupaten Probolinggo . Taman yang bentangan barat-timurnya sekitar 20-30  kilometer  dan utara-selatannya sekitar 40 km ini ditetapkan sejak tahun 1982 dengan luas wilayahnya sekitar 50.276,3 ha. Di kawasan ini terdapat kaldera lautan pasir yang luasnya ±6290 ha. Batas kaldera lautan pasir itu beru

Review Cheo Young 2

Image
hai, hari ini aku mau sedikit review salah satu Drama detective dari Korea yang menurutku bagus. jadi titlenya adalah Cheo Yong 2. yup, ada season 1nya juga nih. tapi kalau misalnya belum pernah nonton yang season 1 tapi pengen nonton yang nomer 2 langsung tetap asik kok. jadi cerita singkatnya Detective Chae yong ini bisa melihat Hantu, dan hal itu juga yang banyak membantu dia dalam menyelesaikan berbagai kasus. Walaupun berbau "Hantu" tapi kalau menurutku sih masih termasuk drama detective yang ngk terlalu  ngeri alias ringan. iya sih memang ada beberapa part yang ada Hantunya dan effeknya rada nyeremin, tapi kisahnya bagus-bagus kok, dan ngak terlalu susah dipahami. jadi lumayan recomended bagi pecinta serial detektif. pemeran dalam drama ini salah satunya adalah Oh Jin Hyo (Chae Yong). drama ini cuma sepanjang 11 episode kok. link untuk download nih: http://www.kshowsubindo.net/download-drama-korea-cheo-yong-2-subtitle-indonesia/

Ilmu & Teknologi Pangan ? Bioteknologi Industri?

Assalamualaikum, hai, semuanya. So, karena tahun lalu aku pernah ngepost tentang jurusan Bioteknologi Pangan dan Agroindustri, jadi ada banyak temen-teman yang menghubungi aku dan mau tahu itu jurusan kaya apa ya? kok searching di internet gak nemu dsb dsb..... So, kali ini aku mau sedikit klarifikasi ya. Universitas Brawijaya punya 16 fakultas, salah satunya fakultas Teknologi Pertanian ((FTP) -ini beda ya dari fakultas pertanian. Di FTP ini ada 3 jurusan, yaitu Teknologi hasil Pertanian (THP)-jurusan saya sekarang; Teknologi Industri pertanian dan Keteknikan Pertanian. nah tapi, biasanya di SNMPTN atau SBM dan sejenisnya, kalian gak bakal nemu pilihan Teknologi Hasil Pertanian(THP) tapi akan langsung menjurus kedalam program studinya (PRODI). THP punya 2 Prodi, yaitu Ilmu dan Teknologi Pangan (ITP) dan Bioteknologi Industri (dulunya sempat pakai nama Bioteknologi pangan dan agroindustri). Pertama, aku akan coba sedikit bahas Ilmu dan Teknologi Pangan. Untuk masalh akreditasin